Pohon Bonsai Jadi Saksi Hidup Bom Atom Hiroshima

Andaikan pohon dapat berbicara, bonsai yang populer disebut dengan Hiroshima Survivor ini mungkin akan mendongengkan berbagai cerita menarik. Bonsai jepang ini telah berusia 388 tahun ini adalah saksi untuk berbagai peristiwa yang terjadi. Kejadian baik maupun buruk disaksikan oleh pohon bonsai indah ini.

Namun, mungkin pengalaman paling mengesankan, pohon bonsai Hiroshima Survivor adalah pohon yang selamat dari gempuran bom atom hiroshima yang memporakpondakan kota Hiroshima pada 1945. Berada di kompleks keluarga Yamaki yang hanya sejauh 2 mil dari tempat bom meledak, bonsai jepang dari jenis pinus putih ini selamat dari pecahan kata atau apapun yang merupakan dampak hebat ledakan bom atom yang menghancurkan rumah-rumah di Hiroshima kala itu. Pohon bonsai ini dan pemiliknya, keluarga Yamaki, selamat tak mengalami luka permanen serius. 

Bonsai ajaib ini berasal dari pulau Miyajima, dan ditanam pertama kali pada tahun 1625. Pada 1976, snag pemilik, Masaru Yamaki, merelakan pohon bonsai Hiroshima Survivor ini untuk rakyat Amerika sebagai salah satu bagian dari Bicentennial Jepang. Saat ini, bonsai putih berumur 388 tahun, adalah koleksi Museum National Bonsai & Penjing di Washington DC.

sumber

Penulis : Ben Beckman, SE ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Pohon Bonsai Jadi Saksi Hidup Bom Atom Hiroshima ini dipublish oleh Ben Beckman, SE pada hari Senin, 16 September 2013 . Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terima kasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Pohon Bonsai Jadi Saksi Hidup Bom Atom Hiroshima
 

0 komentar :

Posting Komentar

Klik Iklanya 1 Kali Agar Blog Ini Tetap Berkreasi