Orang terkaya dunia versi Forbes, Carlos Slim, telah menjadi pemegang saham mayoritas klub Spanyol, Real Oviedo. Kubu Oviedo merilis pernyataan resmi pada Sabtu (17/11/2012).
"Inmobiliria Carso SA de CV, sebuah kelompok perusahaan Carlos Slim, setuju menerima undangan Club de Futbol Real Oviedo SAD untuk berinvestasi sebesar 2 juta euro di pasar modal," kata Real Oviedo.
"Kelompok ini menghargai keunikan dan kesulitan yang dialami Real Oviedo, sejarah klub di sepak bola Spanyol, dan terutama dukungan fans yang luar biasa. Untuk itu, telah membuat komitmen signifikan dan menentukan atas pengambilalihan ini," lanjut Real Oviedo.
Slim saat ini tercatat sebagai orang kaya nomor satu di dunia versi Forbes. Kekayaan raja telekomunikasi asal Meksiko itu ditaksir mencapai 54 miliar euro atau sekitar Rp 667 triliun.
sumber
"Inmobiliria Carso SA de CV, sebuah kelompok perusahaan Carlos Slim, setuju menerima undangan Club de Futbol Real Oviedo SAD untuk berinvestasi sebesar 2 juta euro di pasar modal," kata Real Oviedo.
"Kelompok ini menghargai keunikan dan kesulitan yang dialami Real Oviedo, sejarah klub di sepak bola Spanyol, dan terutama dukungan fans yang luar biasa. Untuk itu, telah membuat komitmen signifikan dan menentukan atas pengambilalihan ini," lanjut Real Oviedo.
Slim saat ini tercatat sebagai orang kaya nomor satu di dunia versi Forbes. Kekayaan raja telekomunikasi asal Meksiko itu ditaksir mencapai 54 miliar euro atau sekitar Rp 667 triliun.
sumber
0 komentar :
Posting Komentar