Jelly Bean Kuasai hampir 1/2 Gadget Android di Dunia

Android Jelly Bean dilaporkan saat ini telah digunakan hampir setengah gadget Android yang masih beroperasi di seluruh dunia.

Dilansir PhoneArena (3/10), berdasarkan laporan terakhir dari pihak Google diketahui jika Android versi Jelly Bean saat ini telah digunakan di sekitar 47 persen dari total gadget Android yang beredar saat ini.

Untuk posisi kedua varian OS yang paling banyak digunakan saat ini ternyata diduduki oleh OS Android Gingerbread dengan persentase pengguna sebanyak 28,5 persen.

Sedangkan posisi tiga hingga lima sistem operasi Android yang paling banyak digunakan saat ini diduduki oleh Ice Cream Sandwich, Froyo, dan Honeycomb.

Untuk melihat data laporan terbaru secara lengkap dari pihak Google, Anda dapat melihat diagram di bawah ini.

sumber

Penulis : Ben Beckman, SE ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Jelly Bean Kuasai hampir 1/2 Gadget Android di Dunia ini dipublish oleh Ben Beckman, SE pada hari Jumat, 04 Oktober 2013 . Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terima kasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Jelly Bean Kuasai hampir 1/2 Gadget Android di Dunia
 

0 komentar :

Posting Komentar

Klik Iklanya 1 Kali Agar Blog Ini Tetap Berkreasi