Atas tindakan tersebut, delegasi Singapura pun pergi meninggalkan Jakarta International Defence Dialogue (JIDD) yang digelar di Jakarta. Demikian melansir Associated Press, Jumat (21/3/2014).
Menurut Menteri Pertahanan (Menhan) Purnomo Yusgiantoro mengatakan, insiden yang terjadi di JIDD adalah tidak pantas dan pihaknya akan menyelidiki hal tersebut.
Diketahui, marinir yang mengenakan label nama Usman Harun, -dua komando yang dikirim Indonesia melakukan serangan pada 1965 serta menewaskan tiga warga sipil dan melukai 33 lainnya-, sebagai bagian dari "konfrontasi" kebijakan Presiden Sukarno.
Jakarta telah menggunakan nama Usman Harun sebagai kapal perang, meskipun Singapura menganggap mereka adalah teroris. Delegasi Singapura menarik diri dari pembicaraan yang diadakan Rabu dan Kamis, setelah para diplomatnya protes kepada Kementerian Luar Negeri Indonesia dan militer.
Sebelumnya, pihak Singapura merasa kesal dengan kehadiran prajurit di JIDD yang menggunakan seragam bernama Usman dan Harun.
Kehadiran dua prajurit yang tidak diketahui asal kesatuannya itu, merupakan bagian dari pameran di sela-sela JIDD. Karena kehadiran kedua prajurit tersebut, delegasi Singapura pun menarik diri dari perhelatan JIDD.
sumber
Menurut Menteri Pertahanan (Menhan) Purnomo Yusgiantoro mengatakan, insiden yang terjadi di JIDD adalah tidak pantas dan pihaknya akan menyelidiki hal tersebut.
Diketahui, marinir yang mengenakan label nama Usman Harun, -dua komando yang dikirim Indonesia melakukan serangan pada 1965 serta menewaskan tiga warga sipil dan melukai 33 lainnya-, sebagai bagian dari "konfrontasi" kebijakan Presiden Sukarno.
Jakarta telah menggunakan nama Usman Harun sebagai kapal perang, meskipun Singapura menganggap mereka adalah teroris. Delegasi Singapura menarik diri dari pembicaraan yang diadakan Rabu dan Kamis, setelah para diplomatnya protes kepada Kementerian Luar Negeri Indonesia dan militer.
Sebelumnya, pihak Singapura merasa kesal dengan kehadiran prajurit di JIDD yang menggunakan seragam bernama Usman dan Harun.
Kehadiran dua prajurit yang tidak diketahui asal kesatuannya itu, merupakan bagian dari pameran di sela-sela JIDD. Karena kehadiran kedua prajurit tersebut, delegasi Singapura pun menarik diri dari perhelatan JIDD.
sumber
0 komentar :
Posting Komentar